MEWUJUDKAN TNI YANG TANGGUH

Visi dan Misi TNI


Dalam upaya menyikapi konstelasi geografi negara dan kemungkinan ancaman serta dihadapkan pada peran dan tugas TNI, dirasakan perlu adanya Visi dan Misi TNI agar mampu melaksanakan tugas pokok dan kebijakan di bidang pertahanan. Sebagaimana kebijakan umum Kabinet Indonesia Bersatu ke-2 dalam tata kelola pemerintahan, ada tiga hal yang menjadi pedoman, yaitu: kesinambungan dan perubahan (change and continuity), mengurai sumbatan (debottle necking) dan kebersamaan (together we can).  Demikian pula di lingkungan TNI, sebagai institusi yang dituntut memiliki integritas dan s

Komentar (0)
Tuliskan Komentar Anda